Beranda Minahasa Utara Pembukaan H2RG GMIM Bukit Sion Tumaluntung, Kolom 9 Tampil Menawan dan Apic 

Pembukaan H2RG GMIM Bukit Sion Tumaluntung, Kolom 9 Tampil Menawan dan Apic 

30
0

MINUT,Sumberredaksi– Dalam rangka pembukaan kegiatan hari-hari raya gerejawi (H2RG) GMIM Bukit Sion Perum Agape Tumaluntung menggelar jalan sehat antar Kolom dimulai dari kolom 1 sampai kolom 10. Sabtu (01/03/2025). Pukul 06.00 WITA.

Diawali dengan ibadah yang di pimpin Ketua Badan Pekerja Majelis Jamaat (BPMJ) Pdt. Tommy Enos Kalengkongan S.Th sekaligus pelepasan balon bersama ketua panitia Raymond Wantah S.Pd

Kolom 9 jemaat Bukit Sion Tumaluntung dibawah komando Penatua Hendra Putra Juda Baramuli SH MH, didampingi Diaken Anggi Cicilia Wihastuti Wagiran SH MH

Dalam jalan sehat tersebut jemaat Kolom 9 Tampil menawan dan Apic menyelesaikan jalan sehat hingga ke garis finish.

Kepada media www.sumberredaksi.com penatua Hendra Putra Juda Baramuli SH MH, didampingi Diaken Anggi Cicilia Wihastuti Wagiran SH MH mengatakan jika jemaat Kolom 9 dalam kegiatan ini ikut meramaikan dan untuk mempererat tali persaudaraan dan silaturahmi antar jemaat, terutama di kolodilepa. “Intinya kami jemaat Kolom 9 sudah melakukan yang terbaik dan tujuan utama kami semata-mata hanya untuk memuji dan membesarkan akan nama Tuhan,” tutup Pena Hendra dengan senyuman. (Tommy)

Artikulli paraprakPesta Adat Tulude Desa Jayakarsa Berlangsung Meriah dan Penuh Makna 
Artikulli tjetërKPU Minut Resmi Menetapkan JGKWL sebagai Bupati dan Wakil Bupati Minut

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini